Bengkulu Tengah | mediaantikorupsi.com – Seharusnya objek wisata memberi kenyamanan bagi pengunjung baik lokal maupun pengunjung dari luar tapi tidak pada objek wisata Danau Gedang yang terletak di Desa Padang Betuah Kecamatan Pondok Kelapa Kabupaten Bengkulu Tengah.
Dari papan iklan wisata Danau Gedang memang seakan – akan memberi kenyamanan bagi pengunjung tapi sampai di lokasi sangat berbeda, sampah berserakan di mana – mana baik itu sampah organik maupun non organik, mungkin sudah beberapa hari tidak di bersihkan sedangkan karcis masuk untuk satu motor Rp 5000, mobil 10.000 parkir motor Rp 5000, mobil Rata – rata 10.000 lalu masuk ke tempat lokasi berpoto,selfi, dewasa Rp 10.000,anak – anak Rp 5000, di tambah lgi biaya beban karcis pedagang, tentu ini pemasukan lumayan besar dari lebaran Idul Fitri 2022 sampai Senen 8 Mei 2022 sebab pengunjung sangat padat, sebab rata – rata tiap hari lebih dari 1000 pengunjung.
Beberapa pengunjung yang ditemui media ini dilkosi Obyek Wisata Dana Gedang mengatakan keluhan merasa keberatan di antarnya parkir kendaraan yang terlalu mahal terutama motor, dalam hal ini kami menduga adanya unsur pungli dan pemerasan yang di lakukan oleh oknum dalam mengambil biaya serta menyalahi aturan terkait retribusi parkir lalu obyek wisata diduga belum jelas perizinannya, serta dana yang diperoleh dikemanakan, yang mengelola Pemerintah, Swasta atau Pribadi ?
Dfipihak lian saat media ini hendak konfimrmasi ke Kepala Desa setempat tidak ada ditempat, Senin (9/6).(Ferry)